Logo Jagoan Gadget
HP iPhone, HP iPhone yang Masih Layak Beli di 2023
Recommendation

HP iPhone yang Masih Layak Beli di 2023

HP iPhone yang masih bisa kamu beli pada pada 2023 memang cukup banyak. Akan tetapi, artikel ini dibuat untuk membatasi, sampai di mana ponsel yang masih layak untuk dipakai. Tentunya masih ada iPhone 6, 7, 8, 9, 10. Hingga X di pasaran. Namun, rekomendasinya mengerucut pada iPhone 11, terutama jika kamu mencari Harga iPhone 11 di Indonesia yang lebih terjangkau.

Handphone (HP) iPhone 11 memang rilis pada 2019. Ponsel berusia empat tahun tersebut masih layak kamu beli pada 2023 ini. HP tersebut punya sejumlah varian, yaitu iPhone 11, iPhone 11 Pro, sampai iPhone 11 Pro Max. Ketiganya masih bagus untuk digunakan sampai sekarang.

Lalu apa alasan iPhone 11 yang jadi rekomendasi? Kalau kamu mau tahu jawaban dari pertanyaan tersebut, ikuti saja penjelasannya sampai tuntas.

Kelebihan dan kekurangan HP iPhone 11 dan “saudara”-nya

HP iPhone, HP iPhone yang Masih Layak Beli di 2023

Alasan HP iPhone 11 masih layak untuk dibeli adalah karena produk ini punya sejumlah kelebihan yang bisa kamu jadikan alasan untuk membelinya. Seperti apa kelebihannya?

1. Layarnya punya tingkat kecerahan yang bagus serta warna yang tajam.

2. Sudah punya ketahanan terhadap air dan debu dengan sertifikasi IP68.

3. Punya kamera yang bisa diandalkan.

4. Bisa merekam 4K dengan 60 fps.

5. Sudah menggunakan sistem keamanan Face ID.

6. Pakai Chip A13 dengan Neural Engine generasi ketiga.

7. HP iPhone ini memakai RAM 4 GB.

8. Kemampuan pengisian daya cepat serta nirkabel.

Sementara kekurangan yang dimilikinya adalah sebagai berikut: 

1. Tidak punya port 3,5 mm.

2. Bezelnya terasa tebal.

3. Masih memiliki notch yang luas.

Baca Juga  7 Rekomendasi TWS Terbaik di Bawah Rp500 Ribuan di 2023

4. Baterainya iPhone 11 hanya 3000-an mAh saja. 

Dengan adanya kelebihan dan kekurangan di atas, tentunya menjadi sangat mudah untuk menimbang ponsel ini layak beli atau tidak. Harga iPhone di Indonesia, Mulai Rp7 Jutaan, sudah cukup bersaing dengan HP lain di kelasnya, membuatnya menjadi pilihan yang menarik.

Harganya juga sudah turun

Kamu akan semakin tertarik lagi untuk membelinya jika tahu harga dari iPhone 11 ini. Untuk harga dari iPhone ini serta variannya bisa dilihat di bawah ini.

  • iPhone 11 (4/64): Rp6.999.000
  • iPhone 11 (4/128): Rp8.299.000
  • iPhone 11 (4/256): Rp8.465.000
  • iPhone 11 Pro (4/64): Rp13.999.000
  • iPhone 11 Pro (4/256): Rp15.999.000
  • iPhone 11 Pro (4/512): Rp18.999.000
  • iPhone 11 Pro Max (4/64): Rp13.999.000
  • iPhone 11 Pro Max (4/256): Rp17.999.000
  • iPhone 11 Pro Max (4/512): 19.999.000

Ya, harga iPhone 11 dan variannya sudah turun. Hal ini wajar bila mengingat usianya yang sudah empat tahun lamanya beredar di pasaran. Oleh karena itu lah, kami merekomendasikan iPhone ini.

Jadi, mau beli HP iPhone 11?

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *